BAPANAS/LHOKSEUMAWE- Setelah 9 bulan kabur dari Lhokseumawe akhirnya Zulkarnain terpidana 5 tahun dalam kasus narkoba berhasil diringkus kembali,Rabu (23/11/2016) sekitar pukul 05:00 WIB.
Penangkapan ini dipimpin lansung oleh Kalapas Lhokseumawe Elly Yuzar yang dibantu beberapa petugas lapas dan beberapa personil polres lhokseumawe.
“ Napi Zulkarnain kita tangkap kembali di kawasan Mon Geudong,Lhokseumawe,saya pimpin lansung juga dibantu beberapa personil polres lhokseumawe”,jelas Elly yang mengaku sempat terbenam dalam rawa yang airnya bau amat sangat.
Elly juga menceritakan jika dalam penangkapan napi zulkarnain warga sekitar mon geudong ikut membantu melakukan pengejaran sehingga napi tersebut berhasil ditangkap.
Seperti diketahui napi zulkarnain diketahui telah kabur dari lapas lhokseumawe sesaat sesudah dilakukan razia gabungan oleh Satgas Kanwilkumham Aceh bersama sejumlah anggota personil Polri dan TNI pada 17 Maret 2016 lalu.(Redaksi)
Penangkapan ini dipimpin lansung oleh Kalapas Lhokseumawe Elly Yuzar yang dibantu beberapa petugas lapas dan beberapa personil polres lhokseumawe.
“ Napi Zulkarnain kita tangkap kembali di kawasan Mon Geudong,Lhokseumawe,saya pimpin lansung juga dibantu beberapa personil polres lhokseumawe”,jelas Elly yang mengaku sempat terbenam dalam rawa yang airnya bau amat sangat.
![]() |
Napi zulkarnain saat diobati luka di RS PMI akibat melarikan diri saat ditangkap |
Elly juga menceritakan jika dalam penangkapan napi zulkarnain warga sekitar mon geudong ikut membantu melakukan pengejaran sehingga napi tersebut berhasil ditangkap.
Seperti diketahui napi zulkarnain diketahui telah kabur dari lapas lhokseumawe sesaat sesudah dilakukan razia gabungan oleh Satgas Kanwilkumham Aceh bersama sejumlah anggota personil Polri dan TNI pada 17 Maret 2016 lalu.(Redaksi)
loading...
Post a Comment